--> Skip to main content
Trik Dan Tips

follow us

Tips Menjadi Istri Yang Baik

Tips Menjadi Istri Yang Baik
 Tips Menjadi Istri Yang Baik tentunya dambaan setiap  wanita dan suami pun juga menginginkan istri yang baik untuk keluarganya.Bagi anda yang awal menikah atau baru mau menikah mungkin masih bingung bagai mana Menjadi Istri Yang Baik? Salah satu kesuksen berumah tangga tentunya peran seoranng istri juga.Jika istri mampu memberikan kenyamanan untuk suami dan anak-anaknya tentu akan sukses dalam urusan rumah tangganya.

Menjadi istri yang baik adalah syarat langgengnya sebuah rumah tangga.Jadilah istri yang nyaman untuk suami anda dan jadilah ibu yang memberikan keamanan untuk anak-anak anda. Menjadi Istri Yang Baik tentunya memberikan kehangatan dalam keluarga.Jika anda menjadi istri  yang baik tentunya menjauhkan hal-hal yang tidak di inginkan di luar sana,jika suami anda merasa sanggat nyaman dengan anda pasti tidak akan pernah tergoda  dengan wanita lain.Jadi jadikan diri anda istri yang baik untuk suami anda. Adapun untuk Menjadi Istri Yang Baik tentunya ada Tips nya.

Baca Juga  . Cara Menyayangi Mertua Dan Keluarga

 Tips Menjadi Istri Yang Baik 


1.Kejujuran
Kejujuran adalah hal yang terpenting  untuk Menjadi Istri Yang Baik. Jangan menyembunyikan sesuatu dari suami anda. Lebih baik anda terbuka dengan suami anda dengan permasalhan yang sedang anda hadapi atau anda rasakan. Karena dengan ketidak jujuran bisa membuat kecewa suami anda.Saling terbuka  dengan suami anda mungkin akan lebih baik. menjadi istri yang baik tentunya bisa menjaga kepercayaan suami.

2.Tidak membantah suami
Selama masih dalam batas kewajaran apapun yang di perintah suami harus di lakukannya.Jangan sampai membantah suami dengn kata-kata kasar karena kata-kata kasar bisa menambah emosi.Dengan melakuan apa yang di inginkan suami tentunya menjadikan anda Istri Yang Baik.Suami anda akan senang tentunya.

3.Pandai memasak
Tips Menjadi Istri Yang Baik yaitu harus pandai memasak.Pandai memasak bukan berarti harus sejago koki restaurant maksudnya pandai memasak disini yaitu selalu menyediakan makanan untuk suami anda.Memasak dengan penuh cinta akan membuat suami anda bangga dan betah makan di rumah.Sebagai Istri Yang Baik mungkin anda bisa sesekali memberikan kejutan untuk suamai anda yaitu dengan cara memasak kesukaan suami anda.

4.Berpenampilan menarik
Berpenampilan menarik tidak hanya jika ingin keluar rumah saja, di rumah pun juga penting berpenampian menarik apalagi kalau suami pas dirumah.Menjadi Istri Yang Baik juga harus pandai menjaga penampilan, memang kalau suami sangat mencintai  walaupun anda berpenampilan apapun tidak akan mengurangi rasa cintanya terhadap anda, tapi tidak ada salahnya jika anda menjaganya.Berpenampilan menarik dan memakai parfum tentunya akan membuat suami betah di rumah. Menjadi istri yang baik tentunya bisa membuat suami betah dirumah bukan..

5.Tidak bermasam muka terhadap suami
Salah satu Tips Menjadi Istri Yang Baik yaitu tidak bermasam muka terhadap suami.Sambut lah suami dengan wajah yang riang.Jika suami anda baru pulang kerja sapalah dengan senyuman dan cium tangannya,membuatkan kopi atau minuman lainnya  untuk suami anda sebagai wujud perhatian anda terhadap suami.

6.Menyayangi mertua dan keluarganya
Menjadi istri yang baik tentunya  bisa menyayangi mertua terutama ibu mertua walaupun beliau tidak melahirkan anda, tapi sayangilah beliau karena beliau juga yang mengandung dan merawat suami anda.Dengan anda menyayangi dan peduli trhadap kedua orang tua suami anda tentunya anda bisa Menjadi Istri Yang Baik.

7.Melayani kebutuhan sexsualitas suami
Jika suami anda menginginkan berhubungan intim segera lah melaksanakannya.Walaupun anda capek dengan aktifitas seharian sempatkan untuk melayani suami anda agar tidak terjadi uring-uringan di esok harinya.Istri yang baik tentu melayani suami dengan baik.

8.Menjadi istri yang berkualitas
Menjadi Istri Yang Baik dan berkualitas tentunya tidak harus cantik dan bertubuh aduhay. Menjadi istri yang berkualitas  yaitu mempunyai  hati dan perilaku yang positif.Seorang suami tentunya mengingginkan seorang istri yang berperilaku positif.Anda harus bisa menjadi istri yang di andalkan oleh suami.Semua hal yang ada pada diri anda akan membuatnya merasa sangat nyaman bila dekat dengan anda.

9.Jangan terlalu cerewet
Sifat cerewet mungkin sudah Menjadi sifat dasar perempuan,terutama seorang istri atau ibu-ibu.Mungkin sebagian dari suami anda sudah memahami sifat dasar permpuan yang satu ini.Tapi bisa saja para suami sanggat malas mendengarkan ocehan-ocehan dari Istri,karena hal ini sanggat menganggunya.Tips menjadi istri yang baik jika ingin memberi masukan terhadap suami harus dengan perkataan yang lembut dan enak di dengar.Dengan begitu suami anda bisa memertimbangkan keinginan anda bahkan meng iyakan keinginan anda.

10.Jangan menjadi istri yang posesif
Sebagai Istri Yang Baik terhadap suami tentu bisa memahami apa yang di inginkan suami.Anda harus sadar bahwa setiap orang punya kehidupan masig-masing.Meskipun anda sudah menikah dan hidup bersama bukan berarti semua sisi kehidupn suami anda bisa anda atur-atur.Bagaimanapun juga anda harus bisa memberikan ruang sendiri untuk suami anda.Selain anda,dia juga punya orang-orang lain seperti keluarga dan teman-temannya.Protektif terhdap pasangan itu bagus tapi jangan berlebihan.Berikan dia kebebasn dengan apa yang dia inginkan tapi tentunya dalam batas kewajaran.

11.Belajar selalu percaya
Menjalain suatu hubungan Yang Baik  harus di landasi rasa saling percaya,jika saling percaya ke utuhan umah tangga pun akan terjaga.Belajarlah untuk selalu mempercayai suami sebagai kepala rumah tangga anda.Sebagai istri yang baik akan selalu mendukung dan mempercayai apa yang di lakukan suami.

12.Menjaga romantisme
Sangat penting bagi anda menjaga romantisme jangan sampai anda dan pasangan anda bosan dengan hubungan kalian.Ciptakan hal-hal yang romantis pada pasangan akan membawa atmosfir  yang baru pada hubungan yang tengah di jalani.

13.Pandai mengurus rumah
Kewajiban Seorang Istri Yang Baik tentunya pandai mengurus rumah tangga.Jangan menganggap seorang istri sebagi pembantu karena membereskan rumah,memasak,mengurus suami dan anak adalah tanggung jawab seorang istri.Walaupun di rumah ada pembantu yang mengurus rumah tapi tidak ada salahnya jika seorang istri ikut mengerjakan pekerjaan di rumah. Rumah adalah tempat tinggal yang  aman dan nyaman untuk anak dan suami anda maka dari itu rumah harus di rawat sedemikian rupa. Termasuk mencuci pakaian juga sebagian dari mengurus rumah, misalnya baju putih sang suami terkena noda, maka tugas kamu sebagai Istri Yang Baik adalah membersihkan noda ada baju sang suami , saya punya artikel bagaimana membersihan noda tinta di baju, silahkan baca Cara Menghilangkan Noda Tinta Di Baju

14.Bisa menjaga diri sendiri
Memang saat menikah seorang istri akan menjadi tanggung jawab seorang suami tapi istri yang baik dan mandiri adalah dambaan setiap suami.Dengan menjaga diri sendiri tentunya akan meringankan beban suami.Menjaga diri sendiri yaitu dengan menjaga kesehatan dan menyelesaikan masalh kecil yang bisa di atasi sendiri oleh seorang istri.

15.Mengerti hak dan kewajiban
Sebagai istri harus bisa membedakan mana kewajiban dan mana hak.Jangan sampai hanya menuntut hak tanpa mempedulikan kewajiban.Alangkah baiknya sebagai istri yang baik mendahulukan kewajiban daripada hak.



Bagi anda yang sedang mempersiapkan diri untuk menjadi istri yang baik,ada baiknya jika anda mengikuti tips menjadi istri yang baik di atas untuk terus memperbaiki diri anda.Peran seorang istri yang baik sangat penting bagi seorang suami,oleh karena itu harus sadar diri agar kita menjadi seoang istri yang terbaik untuk suami kita.Ada pepatah mengatakan di balik suami yang sukses pasti di belakangnya ada seorang istri yang hebat..Demikian Tips Menjdi Istri Yang Baik dari saya mudah-mudahan bermanfaat untuk anda dan semogga menjadi kelurga yang bahagia……… 

You Might Also Like:

Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar